Jajar Genjang – Rumus Hitung Jajar Genjang

Jajar genjang dengan alas a dan tinggi t

Jajar genjang atau Jajaran genjang (inggris parallelogram) adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh dua pasang rusuk yang masing-masing sama panjang dan sejajar dengan pasangannya, dan memiliki dua pasang sudut bukan siku-siku yang masing-masing sama besar dengan sudut di hadapannya.

Jajar genjang dengan empat rusuk yang sama panjang disebut belah ketupat.

Rumus jajar genjang

Keliling

K = 2\cdot alas + 2\cdot sisi miring

Luas

L = Alas \cdot tinggi

 

Sumber : http://id.wikipedia.org

0 Response to "Jajar Genjang – Rumus Hitung Jajar Genjang"

Post a Comment

DITUNGGU KOMENTARNYA